2024-07-26 10:11
Sejak 12 tahun yang lalu, setiap pulang gym aku selalu mampir ke warung teteh nasi uduk/kuning. Kami berdua jadi teman akrab. Tetiba tadi si teteh bicara
😊"ibu auranya positif ya."
😺"Lho kenapa teh?"
😊" Setiap ibu kesini, warung saya yg sepi jadi banyak orderan ."
😺 " Alhamdulillah teh. Semoga saya bisa jadi berkah untuk orang lain."