2024-08-27 15:37
Lately I got sooo sick soal Gereja. Gereja yg dulu saya anggap rumah, tapi sekarang berkembang menjadi demikian memuakkan dan menjijikkan. Orang demi orang hanya dipandang sebagai alat, angka dan data. Hidup, mimpi, pergumulan dan transformasi jadi ga ada artinya buat mereka. Menjijikkan adalah kata yang mungkin tepat. Bagaimana mereka lupa dasar dari segala firman Tuhan adalah hukum kasih, bukan amanat agung, bukan perpuluhan, bukan pelayanan. Semua itu penting, tp kalo ga ada kasih buat apa?