2023-10-07 02:08
Lalu bagaimana kita dengan kekuatan 2,3 miliar umat Islam? Apakah mental juang kita sudah seperti Salman Al Farisi yg menaklukan kerajaan Kisra? Atau sudahkah kita se-efektif dan se-efisien dan mampu memimpin peradaban layaknya 1,4 miliar Bangsa Cina hari ini?
Atau malah sebaliknya, kita menjadi begitu lemah hingga tak mampu berpikir sebab lemah mental, ketakutan akan propaganda, teror, radikalisme dan terjebak dalam kecintaan yg teramat pada dunia?
-- narasi oleh Aab Elkarimi