2024-10-07 01:19
Entah utas ini bakal dihujat atau ga? Tapi saya rasa ini perlu saya suarakan, please, stop memberi uang kepada pengemis anak2 dan ibu2 yg membawa bayi yg sehat walafiat yg meminta2 di lampu merah dsb. Anak2 dan bayi2 tersebut dieksploitasi oleh keserakahan orang dewasa. Jika memang anak2 itu berasal dari keluarga tidak mampu, tugas mereka bukan mengemis, tugas mereka adalah bersekolah.Banyak panti asuhan dan yayasan yg dapat memfasilitasi agar mereka bisa sekolah dan bisa dapat makan yg layak.