Tau gak bank dapat untung darimana?
Yah sesimpel dia pinjam uang dari kalian dan kalian dikasih bunga tabungan 0,5-2% Terus mereka pinjemin uang kalian dengan bunga 9-12%. Artinya mereka dapat selisih 7-10% dari uang itu.
Simpel kan?Apa pendapat kalian??