2024-11-22 03:01
Menarik pasal perempuan bekerja atau tidak ini.
Padahal kalau muslimah ya, enteng banget, mudah banget, enak banget, sesuai fitrah.
Tidak ada larangan perempuan bekerja. Bahkan bisa jadi ia wajib bekerja untk menyalurkan ilmu dan melayani umat yang tak bisa digantikan laki-laki. Semisal dalam bidang medis seperti menjadi: bidan, perawat pasien perempuan, atau dokter SpOG.