2024-12-24 06:47
Jaga Lisan
Saya sangat sedih dan malu setelah melihat video teman se profesi yang membuat surat terbuka untuk guru SD 🥺
Kita tidak pernah tau seberapa kerasnya usaha seorang guru untuk mengajar dan mendidik muridnya, maka jangan kita rusak dengan lisan kita yang tidak bertanggung jawab dan berakibat melukai hati semua Guru