2024-12-15 10:08
Hai kamu yang masih suka overthinking.
Yang disela-sela waktu kosong, suka kesana - kemari pikirannya.
Mulai dari keingetan masalalu.
Khawatir masa depan.
Mau ngelakuin sesuatu di hari itu banyak takutnya.
Okei gapapa, wajar sebagai manusia, kita punya rasa cemas dan itu adalah reaksi yang manusiawi
Tapi, STOP buat normalisasi.
Karna, dampaknya akan besar bangettt kedepannya.