2024-12-17 01:42
Orang yg butuh pertolongan kesehatan, seringkali tidak bisa ditunda. Makin cepat ditolong, peluang makin baik. Demi kemanusian, tentu prinsip kita adalah tolong dulu, urusan biaya belakangan. Hanya saja, realitanya, ternyata banyak yang kemudian gagal bayar (tidak ada uang, tidak punya BPJS/tidak aktif). Di sisi lain, biaya operasional juga butuh dana. Jika terjadi seperti itu, apa sebaiknya solusinya? Atau bagaimana kita mengantisipasinya?
(Barangkali ada masukan yang bisa diimplementasikan)