2024-12-20 03:21
#2 #monetisasi #faceless #youtube
Untuk monet di youtube sangat jelas, asal terkejar 1.000 subscriber dan 4.000 jam tayang, sudah bisa mendaftar sebagai partner youtube.
Kemarin sempat aktif di bulan oktober, lalu vakum 1 bulan, dan dimulai kembali diawal desember, boom, alhamdulillah dapat 1K lebih meski tidak harus sampai akhir desember. Selanjutnya fokus di jam tayang. Pastinya tetap konsisten upload dan sabar 🤭
Kira kira yang susah mana nih? Dapetin subscriber atau jam tayang? 🤔