2024-12-20 13:51
Ternyata bukan karena jaman sekarang tidak ada lagu yang bagus atau lagu jaman dulu lebih bagus dibandingkan dengan lagu di jaman setelahnya...tapi lebih ke kenangan yang menyertai lagu tersebut..
Saat mendengar lagunya, bukan hanya melody atau liriknya yang diingat, namun setiap lagu seolah menjadi "trigger" untuk kembali memutar momen berkesan yang pernah dialami..