2024-12-25 16:39
Proses pencarian kesempurnaan itu sangat tidak gampang , butuh belajar puluhan tahun , butuh jam terbang puluhan tahun , nggak ada yang namanya kemudahan tinggal membalikan telapak tangan .
Kalo pun ada tidak akan sampai tercapai titik kesempurnaan.
Maka belajar lah kalian dengan totalitas , karena belajar itu tidak ada masa selesainya. Sekalipun nanti sudah menjadi master atau maestro tetap belajar.
Ingat Gear itu hanya sebagai alat transfer kemampuan dan imajinasi.
maka jangan Konsumtif.