2025-01-13 03:12
Aku nggak terlalu main TikTok tapi pernah dapat insight dari TikTok yakni mengenai kanker serviks. Ternyata kanker serviks itu bisa terjadi setelah perempuan aktif seksual dan bisa dicegah dg vaksin HPV tapi mahal banget ternyata sekitar 4,5 juta. Aku jadi membuat syarat baru buat nikah yaitu harus vaksin HPV dulu (minta bantuin bayar juga)