2025-01-19 17:03
Selamat Hari Lahir Anakku yang ke 8 Tahun
Bismillahirrahmanirrahim,
Anakku tercinta, Fayyad Shahrafiqi,
Dari lubuk hati yang paling dalam, mama mendoakan segala yang terbaik untukmu. Semoga Allah SWT selalu melimpahkan rahmat, kasih sayang, dan perlindungan-Nya kepadamu.
Ya Allah,
Limpahkanlah kecerdasan, kebijaksanaan, dan kekuatan kepada anakku ini. Jadikanlah dia anak yang soleh, yang taat kepada-Mu, berbakti kepada ibu bapa, dan menjadi kebanggaan keluarga.
Aamiin 🤲🫶