2025-01-27 15:25
Setelah Pantai Kedonganan dibersihkan dari sampah plastik tanggal 24 Desember 2024 - 5 Januari 2025, pada tanggal 24 Januari 2025, sampah plastik kembali terdampar di area pantai Kedonganan.
Jujur ga kebayang masih berapa banyak lagi sampah yang tersimpan di dalam lautan sana.
Jadi please, mulai dari sekarang, mulai dari diri sendiri, dimanapun kita berada, mulailah untuk diet penggunaan plastik sekali pakai. Selain itu tolong banget untuk jangan pernah lagi buang sampah sembarangan apalagi