2025-01-30 06:55
Buat saya pernikahan itu proses melengkapi, bukan menguasai. Sebelum mengenal kita, Suami /istri sudah mempunyai kehidupannya sendiri. Dia punya keluarga, sahabat, karier, hobi, komunitas dan berbagai elemen lain yang membuat hidupnya penuh warna. Satu-satunya yang dia belum punya adalah suami/Istri. Itu yang membuat dia merasa hidupnya kurang lengkap.