2025-02-01 13:43
Upstream merupakan film Tiongkok yang menceritakan perubahan drastis dari kehidupan seorang Gao Zhilei, yang awalnya bekerja kantoran sebagai programmer, menjadi seorang kurir atau delivery man. Ceritanya bagus, no wonder ada tanda 'Most Liked' dari Netflix.