2025-02-01 18:03
Ngeliat foto lawas masa masa Comunity Nursing di Philippines, Ilmu yang paling besar yang bisa saya ambil dari mereka adalah pendidikan mampu merubah nasib seseorang. Walaupun terlampau usia bahkan banyak kawan udah punya anak masih semangat kuliah Keperawatan, karena di akhir mereka tau bahwa dengan menjadi perawat itu adalah gerbang kesempatan mereka untuk menjadi warga negara maju atau memperbaiki ekonomi keluarga mereka dengan bekerja di negara maju ❤️🇵🇭