2025-02-06 08:19
Pilu nasib Tri Lestari (48), seorang ibu rumah tangga (IRT) yang meninggal terseret truk saat naik motor.
Tri Lestari meninggal ketika ia hendak mencari elpiji 3 kg di kecematan lain karena kelangkaan gas di tempatnya.
Diketahui, Tri Lestari (48) merupakan warga Kecamatan Dempet, Demak, Jawa Tengah.
Ia terpaksa mencari gas ke Kecamatan Gubug akibat kelangkaan elpiji 3 Kg.
saat sedang mencari elpiji sambil mengendarai motor, Tri Lestari malah menjadi korban kecelak44n maut.