2025-03-06 04:04
Solusi Sahur yang Bikin Kenyang Lebih Lama & Energi Stabil
✅ Protein tinggi → Telur, ayam, ikan, tahu, tempe, Greek yogurt
✅ Karbo kompleks → Oat, nasi merah, quinoa, ubi
✅ Lemak sehat → Alpukat, kacang-kacangan, minyak zaitun
✅ Serat tinggi → Sayur & buah berserat tinggi
Ganti menu sahurmu, dan rasakan bedanya! Siap coba? 💪