2025-03-07 04:42
Sebuah Utasan: Tidak Semua Bule Itu Baik
Bagi kalian yang memiliki teman atau pasangan bule, pasti sudah cukup mengenal karakter mereka, baik yang menetap di Indonesia maupun yang hanya sekadar berkunjung sebagai turis.
Namun, bagi kalian yang masih menjadi bule hunter dan belum pernah dekat atau berteman dengan bule, mungkin ini bisa menjadi sedikit masukan agar kalian lebih berhati-hati ke depannya.