2025-02-16 15:48
Berlari mengajarkan untuk konsisten berlari dan terus berlari.
Progresnya terasa dan dapat dibaca serta dianalisa, terekam jelas melalui SW dan berbagai aplikasi ex: Strava.
Kemudian, menarik untuk mencoba mengaplikasikan konsistensi ini ke kegiatan lain.
Meski agak sulit terlihat progres secara keseluruhan, setidaknya terlihat kuantitasnya.
Bismillah, mencoba konsisten baca buku.
Wahai warga threads yang hobi baca buku, berkumpulah, berikan aku tips dan dukunganmu.
Terima kasih.