2025-02-16 16:35
Tali tas ku putus ditengah pasar, tapi tetap tak menghalangi langkah kaki kami untuk menerjang becek menuju gerobak soto. Ayam seekor, alpukat satu kilo, oiya jamu pegal linu dua gelas yang sudah duluan mendarat ke perut kami. Matahari dan udara segar merayapi pemukiman asri ini. Mulai dari menyiangi bumbu untuk ayam, menyingkap helaian pakaian pada besi jemuran, hingga menyikati bak mandi, rajin dilakukannya. Sementara aku tak mau kalah, tapi hanya lantai yang bisa ku gapai.
0
回覆
0
轉發

作者

Selfia
christiaselfi
profile
粉絲
66
串文
47+

回覆

轉發

24小時粉絲增長

無資料

互動率

(讚 + 回覆 + 轉發) / 粉絲數
0.00%

回覆 (BETA)

最先回覆的內容
發文後用戶內容

© 2025 Threadser.net. 版權所有。

Threadser.net 與 Meta Platforms, Inc. 無關,未經其認可、贊助或特別批准。

Threadser.net 也不與 Meta 的"Threads" 產品存在任何關聯。