2025-02-21 03:33
Barusan melipir ke Puskesmas Kebon Jeruk, asli rapi banget mulai dari fasilitas sampai alur birokrasinya, pelayanan top markotop, puadet tapi tetap terkendali.
Disana juga diinfo bahwa Medcheck Ulang Tahun sudah bisa, kalau ultahnya Januari kemarin masih tetep bisa MCU, batasnya sampai April 2025 kalau tidak salah (bagi yg Januari ya, kareba kebijakan baru diimplementasikan Februari ini).
Sehat2 orang sehat 🙏🏼