2025-02-21 12:46
Saya setiap ke dokter habis nangis langsung ketawa-ketawa lagi. Saya tahu, hidup saya tidak berhenti didiagnosis dokter. Ada hal-hal lain yang jauh lebih besar dan ada kuasa dari Yang Maha Kuasa. Allah Maha Baik. Hidup saya sampai hari ini isinya Keajaiban dan saya bersyukur atas kehidupan ini. Insyallah.