2025-02-23 11:42
Kumpulan Puisi Kekasihku
By: Joko Pinurbo
4/5🌟
Sesuai gaya penulisan JokPin yang sederhana tapi penuh Makna. Berhasil menyajikan beberapa puisi yang ajaib.Pemilihan Kata-kata yang sentimentil dan ngena. Membuat membaca ini sedikit banyak mengajak kita untuk berfikir, merenung, dan merefleksikan diri. Walaupun mungkin ada beberapa bagian puisi yang memang perlu dicerna dan dihayati betul-betul agar tahu arah dan maknanya.