2025-02-24 09:44
Contoh Kasus: Will Smith Tampar Chris Rock
Ingat Oscar 2022? Chris Rock nge-joke soal istri Will Smith, lalu plak! satu dunia ribut. Ada yang bilang Will terlalu baper, ada yang bilang Chris kelewatan. Tapi pertanyaannya, di mana batas antara komedi dan penghinaan?