2025-02-27 07:02
Dari situ, gue mulai riset. Ternyata, PhD itu ada beberapa jenisnya. Simpelnya, ada PhD by Study yang lebih banyak kuliah, dan ada PhD by Research yang fokus riset. Amerika lebih sering pakai yang pertama, Eropa cenderung yang kedua. Gue harus milih dengan bijak. Karena PhD itu maraton, bukan sprint. Salah pilih, bisa nyesel di tengah jalan.