2025-03-05 01:16
_Semakin dewasa semakin sadar, kenapa kita harus beriman pada qada dan qadar, karena faktanya ada banyak hal di dunia ini yang kita anggap musibah, ternyata adalah anugerah. Yang kita kira kehilangan, ternyata adalah bentuk kekuatan, yang kita anggap cobaan ternyata jalan yang mendewasakan._
_Rupanya selama ini takdir Allah tidak pernah sia-sia, bahkan luka, kegagalan, atau jalan buntu sekalipun adalah bagian dari rencana-Nya_