2025-03-11 04:34
(3) Ibuku aja yg menggaji ART bisa bersikap begitu. Pulang kerja mengurus diri sendiri, masih punya waktu juga untuk kami anak-anaknya. Menemani belajar dll. Dan baru tidur saat anak2 tidur.
Bayanganku seorang suami jg seharusnya bisa seperti itu. Mereka laki-laki dewasa tentu juga harus bs mengurus dirinya sendiri dan harus punya waktu untuk anak-anaknya. Tidak ada alasan "capek". Tapi bagi istri yg ingin memanjakan suaminya tentu juga sangat boleh. Asal itu kemauan istri bukan tuntutan suami.