2025-03-13 01:26
Hi mom, adakah disini yg anaknya suka mengerang setiap tidur? Kata konselor laktasi anak saya (3bulan 1minggu) punya tongue tie (grade 2) yg bikin dia suka kakuin badan dan disarankan di insisi, tapi kata dsa saya tidak perlu dipotong krn kenaikan bb masi bagus. Jadi bingung. Tolong share ya yg anaknya punya TT sebelum dan sesudah dipotong apakah ada perbedaan