2025-03-15 06:36
Baru tahu kalau cerita romance itu katanya harus selalu happy ending ya? Jadi pasti si pasangan utama di ceritanya berakhir bersama dan bahagia. Kalau nggak, kaya pisah jalan atau salah satunya mati, jatuhnya lebih ke tragedi.
*soalnya bau-baunya satu cerita yg lagi kugarap ini bakal jadi historical fiction trajeudi 😂😭🙏 Padahal porsi romancenya mau dibikin lumayan banyak, tapi memang salah satu karakter couplenya mau aku matikan di akhir.