2025-03-16 06:20
bernyanyi itu seni mengolah diri.
olah napas,
olah pikiran,
olah ruangan,
olah rasa,
olah mental (siap2 dikritik kalo salah 🥹)
olah indera (pendengaran dan penglihatan),
olah wajah (ekspresi)
olah raga (otot diafragma),
untuk membuat suatu nyanyi yg indah memang sebanyak itu yg jadi "bare minimum"
seni itu rumit. bukan hal yg sederhana. dan yg pasti, tidak instan.
nyanyi itu paling susah karena instrumennya tidak kelihatan (abstrak).