2025-03-16 23:10
3. Bercerita Lewat Gambar
Foto yang bagus itu nggak cuma soal kejernihan gambar, tapi gimana kamu menangkap cerita di baliknya. Skill ini butuh insting dan rasa ingin tahu. Misalnya saat di pasar tradisional, alih-alih memotret keramaian secara acak, kamu bisa fokus pada ekspresi penjual yang sedang menawarkan dagangannya. Detail kecil ini bikin fotomu punya jiwa.