2025-03-17 01:58
2/ Fase Haid = Destinasi Perjalanan 🏕️
Selama trip tadi, kamu singgah ke beberapa tempat dengan vibes beda-beda. Sama kayak fase haid!
📍 Fase Menstruasi (Hari 1-5) 🩸
Ini kayak awal perjalanan yang penuh drama! Lagi packing, banyak barang yang harus diberesin (alias luruhnya lapisan dinding rahim). Mood naik turun, energi drop.